Jenazah Mbah Moen Bakal Dimakamkan di Mekkah
THE ASIAN POST, MEKKAH — Jenazah KH Maimun Zubair (Mbah Moen) rencananya akan disemayamkan di Kantor Urusan Haji Indonesia, Daerah Kerja (Daker) Mekkah.Dari informasi keluarga, besar kemungkinan jenazah akan dimakamkan di Mekkah.…

