Putra Amien Rais Diduga Memicu Keributan di Pesawat Garuda
THE ASIAN POST, JAKARTA–Ahmad Mumtaz Rais, putra bungsu mantan Ketua MPR Amien Rais, diduga memicu keributan dengan penumpang dan awak kabin pesawat Garuda Indonesia dengan nomor penerbangan GA-643 rute Gorontalo-Makassar, Jakarta, Rabu…

