Edukasi Keuangan, Bank Mandiri Hadirkan Personal Finance Summit
Jakarta - Dalam rangka meningkatkan literasi finansial segmen pegawai (salaried segment) pada khususnya dan masyarakat Indonesia pada umumnya agar lebih “melek” finansial, Bank Mandiri menggelar Personal Finance Summit by abisgajian pada…