Bank BJB Raih 4 Penghargaan di Ajang Human Capital Award VII-2021
Bandung - Bank BJB dan jajaran direksi kembali mendapatkan apresiasi atas kinerjanya dalam Penilaian Kinerja Human Capital. Kali ini apresiasi diberikan oleh Economic Review kepada Bank BJB dan direksinya dalam empat penghargaan setelah…