Tingkatkan Layanan, Bank Jambi Resmikan Gedung Mahligai 9
Jambi – Bank Pembangunan Daerah Jambi (Bank Jambi) meresmikan Gedung Mahligai 9 sebagai kantor pusat yang baru. Pengoperasian gedung setinggi 12 lantai ini diharapkan dapat mendorong peningkatkan pelayanan Bank Jambi. Gedung ini juga…