Sistem Kelistrikan Berangsur Pulih, PLN Nyalakan 70% Beban Listrik Palu
THE ASIAN POST, JAKARTA - Sistem kelistrikan Kota Palu dan sekitarnya berangsur pulih usai dilanda bencana gempa dan tsunami. Hingga 4 Oktober 2018, PT PLN (Persero) berhasil mengoperasikan kembali enam dari tujuh gardu induk yang ada…