Pemadaman Bergilir Masih Berlangsung Hingga Sore
THE ASIAN POST, JAKARTA — Perusahaan Listrik Negara (PLN) menyatakan masih akan ada pemadaman bergilir di wilayah Jabodetabek dan beberapa Jawa Barat pada Senin (5/8) ini."Kami mohon maaf, sampai siang ke sore masih ada pemadaman gilir…