Browsing Tag

ACA

Kinerja ACA Kinclong, Ini Resepnya

Jakarta— Asuransi Central Asia (ACA) menorehkan kinerja keuangan yang kinclong di sepanjang tahun lalu.Hal ini tercermin dari pendapatan premi bruto yang tumbuh 19,68% atau dari Rp2,55 triliun pada 2021 menjadi Rp3,05 triliun.