Investor Diperkirakan Menentukan Keputusan Setelah Pelantikan Presiden
THE ASIAN POST, JAKARTA - Pemilu yang akan dilaksanakan pekan depan menarik perhatian para pelaku di industri pasar modal. Diperkirakan, para pelaku pasar akan menentukan keputusan investasinya setelah pelantikan Presiden yang akan…
Tahun Politik Diprediksi Tidak Berpengaruh bagi Pasar Modal
THE ASIANPOST, JAKARTA - Pemilihan presiden (Pilpres) masih menjadi momok bagi pelaku usaha. Tak sedikit dari mereka masih mempertimbangkan untuk melantai di bursa.
Tak terkecuali bagi investor yang masih menunggu kapan waktu tepat untuk…
Di Masa Pemilu, Investor Jangan Khawatir Ambil Tindakan
THE ASIAN POST, JAKARTA ― Pemilu Serentak 2019 yang tinggal beberapa hari lagi diakui membuat beberapa investor di pasar modal menahan aksinya, karena khawatir akan ketidakpastian.
“Justru, kalau mau investasi ya, sekarang,” tegas…
Indonesia “Merdeka Sinyal” Tahun 2020
THE ASIAN POST, JAKARTA ― Direktur Utama Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) Anang Latif mengatakan, Indonesia akan “merdeka sinyal” pada tahun 2020.
Saat ini, belum 100 persen desa di Indonesia mendapatkan …
Kasus Audrey, KPAI: Hormati Penyidikan yang Dilakukan Polisi
THE ASIAN POST, JAKARTA ― Komisioner Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) Putu Elvina meminta setiap pihak menghormati proses penyidikan kasus perundungan terhadap Audrey di Pontianak, Kalimantan Barat, yang dikeroyok 12 siswi SMA.…
Lewat change.org, Dukungan untuk Audrey Tercepat dan Terbanyak di Indonesia
THE ASIAN POST, JAKARTA ― Kasus perundungan yang menimpa Audrey, siswi SMP di Pontianak telah menjadi perhatian dunia lewat tagar #JusticeForAudrey yang sempat menjadi trending nomor 1 dunia, Selasa (9/4).
Tetapi bukan itu saja…
Simpati untuk Audrey, Hotman Paris Sumbangkan Seluruh Honornya
THE ASIAN POST, JAKARTA ― Perundungan yang dialami Audrey, siswi SMP di Pontianak hingga tagar #justiceforaudrey sempat menjadi trending toping dunia, mengundang simpati Hotman Paris.
Simpati dan dukungan Hotman Paris dilakukan dengan…
BMKG: Waspadai Gelombang Tinggi di Pesisir Hingga 3 Hari ke Depan
THE ASIAN POST, JAKARTA ― Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengimbau masyarakat yang tinggal dan beraktivitas di pesisir sekitar pantai untuk waspada terhadap gelombang tinggi yang akan terjadi di sebagian wilayah…
Sebanyak 20 Hotel Nyatakan Siap Layani Jamaah Haji Indonesia
THE ASIAN POST, JAKARTA ― Sebanyak 20 penyedia hotel layanan haji menyatakan kesiapannya, ditandai dengan penandatanganan kontrak.
"20 hotel dengan kapasitas 61.635 jemaah, sudah tandatangan kontrak," terang Konsul Haji KJRI Jeddah…
Mendag Klaim Harga Bapok Stabil
THE ASIAN POST, SUKABUMI ― Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita menegaskan, menjelang Ramadhan dan Lebaran harga kebutuhan pokok dalam kondisi aman. Setidaknya, ini terlihat dari klaim Mendag saat melakukan tinjaua Pasar Pelita di Kota…