Sampaikan Duka, Ini Sosok Ibu Ani di Mata Ketua DPR
THE ASIAN POST, JAKARTA ― Ketua DPR RI Bambang Soesatyo menyampaikan bela sungkawa dan duka cita mendalam atas wafatnya Ani Yudhoyono, istri Presiden Republik Indonesia ke-6, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).
"Saya mendoakan semoga…
SBY Ingin Cium Ani Sekali Lagi
THE ASIAN POST, SINGAPURA ― Sekretaris Jenderal Partai Demokrat Hinca Panjaitan mengatakan pesan dari Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono, selepas wafatnya sang istri, Ani Yudhoyono, Sabtu (1/6).
“Pak SBY minta satu hal, seusai…
Jenazah Ani Yudhoyono Dimakamkan di Kalibata
THE ASIAN POST, SINGAPURA ― Ibu Negara RI 2004-2014 Kristiani Herrawati Yudhoyono yang biasa disapa Ani Yudhoyono akan dimakamkan di Taman Makam Pahlawan Kalibata, Jakarta.
Demikian dikatakan besan keluarga Susilo Bambang Yudhoyono,…
Instagram Ani Yudhoyono Dibanjiri Ucapan Duka
THE ASIAN POST, JAKARTA ― Kabar meninggalnya Ani Yudhoyono di National University Hospital, Singapura, Sabtu (1/6), pukul 11:50 waktu setempat mendapat keprihatinan dan simpati netizen.
Ani Yudhoyono wafat setelah sebelumnya sempat…
Ani Yudhoyono Meninggal Dunia
THE ASIAN POST, JAKARTA ― Ani Yudhoyono, istri Presiden RI ke-6 meninggal dunia di National University Hospital (NUH), Singapura, Sabtu (1/6) hari ini, pukul 11:50 waktu setempat.
Ani menjalani perawatan medis beberapa bulan di NUH…
Fakta Baru Kerusuhan 22 Mei, Anak Panah Berlumur Racun
THE ASIAN POST, JAKARTA ― Fakta baru terungkap dari hasil penyidikan peristiwa kerusuhan 22 Mei lalu. Polres Metro Jakarta Barat menemukan barang bukti anak busur panah yang sudah dilumuri zat berbahaya, senyawa kimia Zink Posfit.
Hal…
Pancasila Sudah Final
THE ASIAN POST, JAKARTA ― Sekretaris Kabinet (Seskab) Pramono Anung menegaskan, Pancasila sudah final. Sebuah bangsa yang maju, harus mempunyai ideologi yang mengikat bangsa.
“Kalau sekarang ini masih ada pemikiran bahwa katakanlah…
Lawan Arus Dominasi Pelanggaran Operasi Ketupat Jaya 2019
THE ASIAN POST, JAKARTA ― Polda Metro Jaya menggelar Operasi Ketupat Jaya 2019 sejak 29 Mei hingga 10 Juni.
Selama dua hari operasi berlangsung, ada 4.740 pengendara ditilang dengan berbagai pelanggaran lalu lintas.
“Hasil Operasi…
Kapolri: Terima Kasih Para Elit, Situasi Politik Cooling Down
.THE ASIAN POST, SEMARANG Kapolri Jenderal Pol.Tito Karnavian bersyukur situasi politik sudah mulai "cooling down" jelang Hari Raya Idul Fitri.
"Terima kasih kepada elite politik, komunikasi politik bisa terus dibangun di bulan baik…
Heboh Simbol Illuminati di Masjid Al Safar, Ini Penjelasan Ridwan Kamil
THE ASIAN POST, JAKARTA ― Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil buka suara soal Masjid Al Safar yang dituding dengan sengaja memasukkan simbol Illuminati dalam arsiteknya.
Menurut Ridwan Kamil, masjid Al Safar adalah hasil riset teori Folding…